SEMINAR DAN LOKAKARYA IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI SD
Sabtu (26/4/2014), Jurusan PGSD menggelar acara Seminar dan Lokakarya Implementasi Kurikulum 2013 di Sekolah Dasar. Acara ini merupakan salah satu agenda Dies Natalis ke-50 UNY EMAS. Seminar yang...
View ArticleES KRIM UBI UNGU
Ubi ungu merupakan salah satu makanan asli Indonesia yang banyak dikonsumsi masyarakat. Ubi ungu mulai banyak diminati konsumen yang peduli akan kesehatan karena mempunyai komposisi gizi yang baik...
View ArticleBUDIDAYA CACING SUTERA
Cacing Sutra (Tubifex sp) sangat dibutuhkan sebagai pakan alami dalam kegiatan unit perbenihan, terutama pada fase awal (larva) karena memiliki kandungan nutrisi (protein 57% dan lemak 13%) yang baik...
View ArticleBERITA-BERITA FIK UNY
FIK Tiga Kali Berturut Sebagai Juara I Green And Clean CampusFakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta keluar sebagai juara pertama lomba kebersihan kampus (green and clean campus) tahun...
View ArticleNILAM SEMPATKAN SATU JAM SETIAP HARI UNTUK BELAJAR
Setelah menuntut ilmu, sudah tentu ada kewajiban untuk mengamalkan ilmu yang diperoleh tersebut dalam kehidupan. Tanggung jawab menjadi semakin besar seiring keharusan untuk selalu konsisten dengan...
View ArticleMAHASISWA FE UNY CIPTAKAN GAMES PERPAJAKAN
Perpajakan masih dirasakan asing oleh masyarakat. Kesadaran objek pajak untuk menyetorkan pajaknya pun masih rendah. Hal ini berimbas pada pembangunan negara yang tidak berjalan lancar. Oleh karena...
View ArticleHIMA DIKSI SELENGGARAKAN SEMNAS PENDIDIKAN KARAKTER
Himpunan Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta (FE UNY) yang kerap disebut Hima Diksi pada Minggu, 27 April 2014 menyelenggarakan Seminar Nasional di Ruang...
View ArticleSTUDI BANDING STPT KE KUIK UNY
Selasa (28/4/2014), jajaran pimpinan STPT (Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti) mengadakan studi banding ke Kantor Urusan Internasional dan Kemitraan (KUIK) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Studi...
View ArticleMAHASISWA BIDIKMISI DENGAN IP SEMPURNA
Gadis berkacamata itu membawa nampan berisi segelas teh manis dan makanan kecil. Penampilannya bersahaja dengan kaos lengan panjang dipadu rok berwarna cerah. Dialah Dita, gadis penerima beasiswa...
View ArticlePENANDATANGANAN MOU ANTARA UNY DAN UNIVERSITE DE POITIERS, PERANCIS
Senin (28/4/2014), Prof. Gerard Mauco, Vice President for Inter-Regional University Network dari Universite de Poitiers, bersama Prof. Dr. Rochmat Wahab, M.Pd., M.A., Rektor Universitas Negeri...
View ArticleBERITA FIK APRIL 2014
Atraksi Jathilan Meriahkan BaksosJathilan dari desa Jatimulyo, Girimulyo, Kulon Progo menjadi sajian pembuka saat tim bakti sosial yang merupakan gabungan dari Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Fakultas...
View ArticleHARI BUMI: BERSIH SAMPAH DAN TANAM MANGROVE
Mahasiswa pecinta alam Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta (HANCALA FMIPA UNY) mengadakan bersih sampah dan tanam 150 bibit mangrove yang berlokasi di Pantai...
View ArticleREFLEKSI KONSEPTUAL KEBIJAKAN PENDIDIKAN UNTUK PERBAIKAN MUTU
Rabu (30/4/2014), Prodi KP FIP UNY dan Prodi KP Program Pascasarjana UNY menggelar Seminar Nasional Kebijakan Pendidikan yang mengusung tema “Refleksi Konseptual Kebijakan Pendidikan untuk Perbaikan...
View ArticleHARDIKNAS DI UNY
Dalam dunia pendidikan ada dua hal yang sangat mendasar yaitu layanan pendidikan dan kualitas pendidikan. Akses layanan pendidikan dipengaruhi oleh ketersediaan dan keterjangkauan. Beberapa program...
View ArticleFINAL LOMBA INOVASI PEMBELAJARAN DAN PENGELOLAAN SEKOLAH
Dalam rangka menyemarakkan Dies Natalis ke-50 Universitas Negeri Yogyakarta, Pusat Pengembangan Sekolah Laboratorium (Lab-School) LPPMP UNY mengadakan lomba yang melibatkan guru dan kepala sekolah...
View ArticlePEMILIHAN WETA NARA DAN PENTAS SENI
Dalam rangka memperingati Hari Kartini pada tanggal 21 April 2014, Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM3T) penempatan di SMPN 2 Nangapanda, Desa Paderape, Kecamatan Pulau...
View ArticleHARI PENDIDIKAN NASIONAL DI PULAU ENDE
Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Penghargaan yang diberikan negara adalah menetapkan tanggal 2 Mei sebagai Hari Pendidikan Nasional, namun penghargaan yang...
View ArticleMAHASISWA UNY IKUTI INTERNATIONAL YOUTH LEADER CONFERENCE
Dua belas orang perwakilan dari Ormawa dan UKM tingkat universitas mewakili Universitas Negeri Yogyakarta dalam kegiatan International Youth Leader Conference (IYLC) di Malaysia. Kegiatan ini...
View ArticlePERANG TAK PERNAH USAI: PENTAS KETOPRAK DIES KE-50 UNY
Kamis (1/5/2014), tak kurang dari 1100 penonton memenuhi Gedung Concert Hall, Taman Budaya Yogyakarta. Malam itu, digelar sebuah pertunjukan ketoprak dengan lakon “Perang Tak Pernah Usai”, dalam rangka...
View ArticleETIKA KURANG BAIK PENYEBAB KEHILANGAN PEKERJAAN
Sebanyak 87% orang yang kehilangan pekerjaan atau macet karirnya disebabkan karena tidak memiliki etika kerja yang baik. Berdasarkan survei, kualitas lulusan perguruan tinggi yang diharapkan dunia...
View Article